Tuesday 26 April 2016

JALAN LAIN SAAT KEYBOARD LAPTOP RUSAK

saat melihat kendala teman-teman dari laptop yang saya intall, banyak teman-teman yang mengeluhkan tentang kerusakan keyboard. dan yang jadi masalah hanya beberapa saja keyboard yang tidak berfungsi atau bahkan hanya satu tombol saja yang tidak berfungsi. dan yang paling mengejutkan teman-teman hanya marah kepada laptopnya sendiri, padahal penyebab utama rusaknya slah satu tombol dari keyboard adalah karena kurang perhatiannya teman-teman kepada laptop.

kerusakan tombol keyboard biasanya disebabkan karena keyboard yang kotor atau terkena air. jadi teman-teman seharusnya memberi cover ke tombol keyboard agar tidak mudah dimasuki debu. kerusakan juga biasanya disebabkan pda saat membongkar laptop, karena pemasangan soket keyboard yang kurang pas. jadi terjadi kosletting pada mesin keyboard secara otomatis teman-teman harus mengganti keyboard dalam 1 paket.

kali ini saya akan membagikan tentang JALAN LAIN SAAT KEYBOARD LAPTOP RUSAK, yang berarti tidak memperbaiki. langsung saja lihat langkah-langkah di bawah ini.

1. kembali ke dekstop komputer teman-teman.
2. klik kanan pada taskbar komputer, kemudian pilih Properties.

 3. pilih menu toolbar dan ceklis pada bagian Tablet PC Input Panel. kemudian OK.

 4. maka ikon tablet PC akan muncul pada taskbar komputer teman-teman. klik ikonnya kemudian nikmati hasilnya. untuk tekan tahan pada tombol ctrl atau shift cukup double klik menggunakan pointer.



aplikasi Tablet PC Input Panel ini terdapat pada setiap OS windows, kecuali pada Windows 7 Starter (karena saya pernah menemukannya). tetapi setiap operasi sistem mempunyai tampilan yang berbeda-beda, baik itu windows 7, 8, maupun 10. tetapi untuk menampilkannya sama saja.

terima kasih telah mengunjungi blog mjaya TEK, semoga bermanfaat dan dapat diamalkan.

No comments:

Post a Comment